VISI SEKOLAH
Terwujudnya Peserta Didik yang bertaqwa, berilmu dan berakhlak mulia
MISI SEKOLAH
- Melaksanakan
pembelajaran yang dijiwai nilai-nilai islam dalam rangka menyiapkan
generasi yang kkuat dalam akidah, akhlak dan ibadah.
- Menyelenggarakan
pelayanan pendidikan terbaik melalui penyediaan teknologi pendidikan yang
memadai bagi peserta didik.
- Melaksanakan
pembelajaran dan bimbingan secara efektif supaya peserta didik dapat
berkembang secara optimal sesuai dengan potensi yang dimiliki.
- Menyelenggarakan
pembelajaran yang dapat memberikan teladan berakhlak mulia.
Tujuan Sekolah
- Membentuk
Peserta Didik yang memiliki keimanan dan ketaqwaan yang kokoh kepada Allah
SWT.
- Menghasilkan
Peserta Didik yang menguasai penerapan ilmu dan teknologi
- Menciptakan suasana yang ramah dan kondusif bagi seluruh warga sekolah
- Menghasilkan Peserta Didik yang berakhlaq mulia melalui teladan lingkungan yang harmonis
Tidak ada komentar:
Posting Komentar